Minggu, 05 Juni 2016

Grayscale ke CMYK

teruntuk manusia yang bersemayam di dinding sebelah
hidupmu makin berwarna nak
sudah ada cyan dan yellow
hatimu mulai berwarna magenta
tapi basih ada Black nya di situ :3

pertahankan nak
aku suka lihat senyumu
ndak usah peduli dengan hidupku yang begini
nikmati saja punyanu
jangan entu lalu tinggalkan

ah, nak, jangan suarakan CMYK mu
nikmatilah
karena abadinya ada dalam sejatimu
dan kamu
kamu
yha begitu

Related Posts:

  • MANyAK (Mean:MANIAK)"MANIAK" yang dalam kamus bahasa Indonesia yang besar berarti: orang yg tergila-gila akan sesuatu; (nomina) sumber: kbbi3 orang yg sangat me… Read More
  • SUNDAYSelamat hari minggu yaw… Read More
  • Senyum :)Pagi hari, berangkat kesekolah tuk kesekian kali berharap belajar tapi kadang malah merasakan Lapar dan setiap bel istirahat,ku lewati depan kelasmu k… Read More
  • Sesal darimana berawal"Fighters keep fighting, put your lighters up, point em' skyward uh Had a dream, I was king, I woke up, still king" EMINEM Pejuang, yah mereka bera… Read More
  • Salah siapa ini ?Ini salah siapa? ketika kita melakukan yang terbaik kita malah justru di paksa Jungkir balik Ini salah siapa? ketika kita merencanakan yang terbaik, I… Read More

0 comments:

Posting Komentar

Formulir Kontak